Ilustrasi Facebook Hacker
Pada postingan sebelumnya saya telah menjelaskan bagaimana cara mengamankan akun gmail dengan menggunakan nomor handphone yang kita miliki. Saat ini Facebook pun telah menggunakan teknologi keamaan yang sama dengan teknologi keamanan pada gmail.
Anda bisa memaksimalkan security pada facebook anda dengan mengaktifkan phone verification. Dengan mengaktifkan feature ini ketika anda login ke facebook selain memasukkan password, anda juga akan menerima kode verifikasi langsung ke nomor handphone yang anda daftarkan, dengan cara ini facebook anda akan aman dan tidak akan bisa ditembus karena ponsel akan tetap berada di genggaman anda.
Oke langsung saja caranya bisa anda lihat disini
0 Response to "Cara Mengamankan Facebook dari Hacker"
Post a Comment